Kamis, 01 Maret 2012

Applikasi Android untuk pengelolaan applikasi lain

Pengaturan Ponsel sangat penting apalagi yang sering download, bias jadi ponsel jadi lemot setelah itu. Ada beberapa Applikasi yang bisa membantu memindahkan penyimpanan dari memory internal ke eksternal. Applikasi ini berfungsi di Android. Anda bias download dari Market Android yah silahkan simak penjelasannya:
*App 2 SD, applikasi ini mampu memindahkan dari memory ponsel ke memory eksternal
*Appsever, hampir sama dengan App 2 SD
*Advance card Manager, applikasi ini seperti file manager mampu memilah, memindahkan applikasi lain dan yang super nya mampu menghapus baik itu dari internal atau eksternal memory

2 komentar: