Selasa, 31 Januari 2012

Reaksi Pembentukan Ester


Reaksi I
Pembentukan ester dari reaksi asam karboksilat
Alkohol + As.Karboksilat
CH3COOH + C2H5OH-------->CH3COOC2H5 + H2O
Semua gugus alcohol bereaksi kecuali fenol, karena pengaruh ikatan OH dengan cincin benzen.
Reaksi II
Pembentukan ester dari asam klorida
Alkohol+Asil klorida
Contoh: C2H5OH + CH3COCl------->CH3COOC2H5 + HCl
Semua gugus alcohol dan fenol dapat bereaksi
Reaksi III
Pembentukan ester dari Anhidrida asam
CH3COO + C2H5OH------->.CH3COOC2H5 + CH3COOH
Reaksi IV
Pembuatan ester dari Ethylen ( SHOWA ESTERINDO  PROSES )
C2H4 + CH3COOH ------------> CH3COOC2H5


Penggunaan katalis pada masing masing reaksi sangat diperlukan untuk mempercepat reaksi. Beberapa katalis yang sering digunakan adalah asam sulfat pekat, Kation resin ( amberlite ), silika gel, dan sejenis logam tertentu ( sengaja tidak saya sebutkan disini ). Pada penggunaan katalis anion resin dan silica gel terjadi substitusi anion dan kation/pengabsorbsian substrat hidrofiliknya.Semua reaksi esterifikasi ini adalah eksotermal atau mengeluarkan panas. Knapa ??? kita mengenal Produk dan Reaktan bukan??? kita lanjut di pembahasan Termokimia biar lebih jelas.
Kesimpulan saya  pada reaksi I, II, III, IV hanya didapat sekitar 25% produk ( berdasarkan riset sendiri)..Pencapaian konsentrasi produk hanya dilakukan di tower distilasi. Belum ada perkembangan lebih jauh tentang reaksi yang lebih efektif.






Terima kasih 
































































showa esterindo indonesia, showa teknologi, new ester process, lowongan showa esterindo, new teknologi, esterifikasi, quality assurance ester, hasta pdg, esterindo, lowongan kerja, petrochemicals, safety , knrci, kecelakaan kerja, iso, 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar